1. Membaca memidai dalam kamus
Bagaimana cara membaca
memidai dalam kamus?ikuti langkah
berikut.
a. Misal jika kamu ingin mencari kata
mandi. Kamu cari dulu halaman kata-katanya diawali huruf M
b. Telusuri dan cari kata yang berawal M diikuti
A.
c. Gunakan telunjuk jarimu agar mudah
untuk menemukannya
d. Jika telah menemukan ,cermati kata
tersebut
e. Catatlah arti dari kata tersebut agar
tidak lupa
2. Menemukan makna kata dalam kamus
melalui membaca memidai
Untuk mencari makna suatu kata di dalam
kamus secara cepat dan tepat, kamu harus memahami petunjuk pemakaian kamus yang
tertulis di bagian awal kamus. Kata yang tertulis dalam kamus merupakan dasar yang
diberlakukan sebagai lema dan entri. Adapun, kata berimbuhan diberlakukan
sebagau sublema atau subentry. Entri kamus disusun secara urut menurit abjad.
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Membaca Memidai Kamus"
Post a Comment